Friday, December 7, 2018

Begini Cara Rinni Wulandari Membagi Tugas Mengurus Anak dengan Suami

Begini Cara Rinni Wulandari Membagi Tugas Mengurus Anak dengan Suami

Rini Wulandari dan Jevin Julian saling membagi tugas dalam mengurus sang putra Nord (Dok. Instgram)

TABLOIDBINTANG.COM - Rinni Wulandari tidak sendirian mengurus si kecil Nord melainkan ada sang suami Jevin Julian yang ikut membantu.

Di rumah, Jevin bertugas mengganti popok dan menggendong Nord. 

“Saya meminta Jevin menjaga Nord  saat saya mandi atau melakukan kegiatan di rumah yang enggak memungkinkan sambil mengurus Nord,”Rinnie Wulandari kepada Bintang di Jakarta, pekan lalu. 

Kehadiran Nord membawa perubahan besar pada Rinni. Dulu sebelum ada anak, Rinni terbiasa bangun tidur menjelang siang hari. Setelah ada Nord, kebiasaan itu hilang. 

“Setiap pagi saya berusaha menjadi orang pertama yang ada di dekat Nord setiap dia membuka mata,”  ceplos adik ipar artis Sissy Priscillia itu.

(han / gur)

Rekomendasi

Let's block ads! (Why?)



December 08, 2018 at 05:00AM from Berita Gosip Terbaru Hari ini, Kabar Artis Terkini - Tabloidbintang.com https://ift.tt/2AYKe10
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment