Sunday, January 13, 2019

Agatha Chelsea Gelar Pesta Ulang Tahun Sekaligus Perpisahan

TABLOIDBINTANG.COM - Agatha Chelsea menggelar pesta ulang tahun yang ke-17 di Hotel Hilton, Bandung, Jawa Barat, pada Sabtu (12/1). 

Di pertambahan usianya kali ini Agatha Chelsea berharap bisa menjadi pribadi yang lebih baik. Tak lupa ia juga berdoa untuk bisa meraih kesuksesan dalam karier. 

"Harapan pastinya aku berharap bisa jadi pribadi dewasa, beguna bagi orang banyak. Ke arah positif aja," ungkap Agatha Chelsea

Agatha Chelsea akan melanjutkan pendidikan di Australia. (Seno/tabloidbintang.com)
Agatha Chelsea akan melanjutkan pendidikan di Australia. (Seno/tabloidbintang.com)

Pesta yang berlangsung sangat meriah itu juga dijadikan momen perpisahan bagi Agatha Chelsea. Sebab, beberapa hari lagi ia sudah harus meninggalkan Indonesia.    

"Aku kuliah di Melbourne (Australia). Aku berangkat sebentar lagi. Ultah ini sekalian perpisahan sama temen-temen dan keluarga semua," jelas Agatha Chelsea

Agatha Chelsea akan melanjutkan pendidikan di Australia. (Seno/tabloidbintang.com)
Agatha Chelsea akan melanjutkan pendidikan di Australia. (Seno/tabloidbintang.com)

(ari/ari)

Let's block ads! (Why?)



January 14, 2019 at 10:45AM from Berita Gosip Terbaru Hari ini, Kabar Artis Terkini - Tabloidbintang.com http://bit.ly/2Rpdr0b
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment